Iklan cupu di jalanan

ketika perjalanan pulang gua teringat akan satu hal, yang sebenarnya tidak pernah gua sadari selama ini, yaitu iklan cupu yang bertebaran di jalanan. entah itu ada di tiang, di batang pohon, atau di aspalnya langsung. iklan ini umumnya menggunakan font bertipe sans-serif dan hanya berisikan dua informasi yaitu: judul iklan, nomor telepon.

contoh iklan yang udah gua temukan:

1. SEDOT WC
2. BABYSITTER
3. ANTENA TV
4. BUTUH DANA CEPAT
5. CUCI SOFA
6. BADUT SULAP
7. BADUT ANCOL

anjrit. tambain lagi dong listnya. pic nyusul


Comments

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *